Posts

Showing posts from December, 2021

DASAR DASAR TEORI PIPA TANSMISI AIR

Image
Saluran Transmisi   Fungsi dari saluran transmisi adalah untuk membawa air baku dari bangunan pengambilan air baku ke unit produksi, atau membawa air hasil olahan unit produksi ke reservoir. Saluran transmisi terbagi dalam dua jenis aliran : -         Saluran transmisi untuk aliran bebas/ tidak bertekanan -         Saluran transmisi untuk aliran bertekanan   Saluran transmisi untuk aliran bebas/ tidak bertekanan terdiri dari beberapa macam bentuk sebagai berikut : §    Open Canals Saluran transmisi open canals biasanya terbuat dari beton bertulang. Potongan melintang saluran open canal berbentuk trapesium §    Aquaduct Aquaduct adalah open canals yang disanggah oleh jembatan untuk membawa aliran air yang tidak bertekanan melewati lembah/ jurang. §    Tunnels Tunnel adalah saluran air berbentuk canal namun tertutup. Jenis saluran air ini digunakan pada saat saluran open canel harus menembus bukit   Saluran transmisi untuk aliran yang bertekanan biasanya me